Glitter Words

29 Januari 2010

Website Copy Scape

Halo sahabat blogger.... kalai ini saya akan membahas mengenai cara supaya kita tahu siapa yang meng-Copy Paste atau mengambil tulisan dari blog kita tanpa menyebutkan sumber nya... apalagi kalau misalnya posting kita perlu waktu yang lama untuk menyelesaikan itu... sudah tidak sabar ? yuk kita mulai.....


1. Kunjungi Website Copy Scape

2. Nanti akan ada kotak kecil yang berisikan tulisan "http://".
Contohnya seperti ini :

--------------------------------------------------
| http:// | GO
--------------------------------------------------

(Mohon maaf kalau tidak jelas... soalnya coba-coba gambar pakai garis di keyboard.. he-he-he.. :D )

3. Masukkan alamat Url kamu..
Contoh Seperti ini :

-------------------------------------------------
| http://siti_nurjanah_girl.blogspot.com
-------------------------------------------------

4. Setelah itu klik "GO".

5. Nanti akan muncul situs-situs yang men"JIPLAK" Artikel kamu..

6. Kalau ngak ada yang jiplak Artikel kamu, Nanti ada tulisan begini, (Blog saya yang di cek di Website Copy Scape


7. Selesai......